Tinggal Nyaman di Hunian Surabaya Selatan
Kebutuhan akan tempat tinggal seperti rumah atau properti saat ini termasuk kebutuhan primer manusia. Artinya setiap orang membutuhkan tempat hunian karena tanpa tempat tinggal setiap individu tidak akan bisa hidup secara nyaman dan layak. Bagi Anda yang sudah berkeluarga atau belum kebutuhan primer akan rumah menjadi hal utama dan penting. Selain penting rumah merupakan investasi yang sangat menguntungkan, karena terjadi pertambahan nilai setiap tahunnya.
“Keputusan untuk membeli rumah idaman apalagi di kota Metropolis seperti kota Surabaya ini menjadi impian banyak orang, terkhusus anak-anak muda. Generasi muda atau biasa disebut generasi milenial harus secepatnya membeli rumah karena mereka baru memasuki dunia kerja dan belum memiliki tanggungan keluarga. Memiliki rumah sejak dini menjadi pilihan terbaik. Semakin muda saat membeli rumah, maka akan semakin cerah masa depan Anda,” ungkap Jalu Sutardja.
Simulasi sederhana penghitungan harga dan KPR:
Harga Rp 399 jt
Dp 5% = Rp 20 jt
Nup/tanda jadi 5 jt
Jadi Dp tinggal
Rp 15jt di cicil 6 Bulan
@ 2.5 jt setiap bulan.
Bulan ke 4 mulai proses KPR, bulan ke 7 sdh mulai bayar KPR biaya KPR 4-5 % , cicilan setiap bulan di sesuaikan dngn besarnya DP dan lamanya KPR 10,15 atau 20 th
Contact us : 085850632020 (Jalu)